Monday, April 4, 2016

Pemerintah Korea Utara Memblokir Facebook, Twitter dan Youtube



Teknologi internet yang hadir pada saat berkembang cepat sekali. Kategori penggunaan internet yang paling banyak digunakan pada saat ini adalah sosial media, baik itu Facebook, Twitter dan IG. Tidak hanya sosial media media lain seperti youtube dan vimeo juga sangat digemari masyarakat luas.

Lain halnya dengan negara Korea Utara dikutip dari Mashable dikabarkan bahwa pemerintah korea utara dibawah pimpinan Kim Jong Un memblokir beberapa situs seperti Facebook, Youtube dan Twitter. Alasan pemblokiran ini adalah untuk membatasi informasi negaranya ke luar negri melalui jaringan internet.

Pemerintah korea melalui penyedia provider Korylink melakukan pemblokiran ke beberapa situs tersebut. Di Korea Utara memang peraturan penggunaan internet cukup ketat, dimana para rakyat sangat jarang sekali yang dapat menggunakan internet. Padahal untuk di Korea Utara sendiri baru saja merilis jaringan 3G.
Pemblokiran ini terjadi dipicu karena munculnya beberapa postingan kondisi negara tersebut di dalam beberapa sosial media. Tidak seperti Facebook dan Twitter Instagram masih tetap dapat di gunakan di negara tersebut dengan normal. 

Categories:

0 comments:

Post a Comment

http://www.resepkuekeringku.com/2014/11/resep-donat-empuk-ala-dunkin-donut.html http://www.resepkuekeringku.com/2015/03/resep-kue-cubit-coklat-enak-dan-sederhana.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/10/resep-donat-kentang-empuk-lembut-dan-enak.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/07/resep-es-krim-goreng-coklat-kriuk-mudah-dan-sederhana-dengan-saus-strawberry.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/06/resep-kue-es-krim-goreng-enak-dan-mudah.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/09/resep-bolu-karamel-panggang-sarang-semut-lembut.html

Copyright © sekoding blogs | Powered by Blogger

Design by Anders Noren | Blogger Theme by NewBloggerThemes.com | BTheme.net      Up ↑